Manfaat Asuransi Jiwa Syariah

Life insurance atau Asuransi jiwa syariah merupakan sebuah perlindungan
diri dan keluarga, yang penting, karena tidak terlepas dari penyakit
dan biaya pengobatan.

Life insurance atau asuransi jiwa syariah mewajibkan pemegang  polis untuk membayar premi setiap bulan, atau tahunan. Pemegang polis berhak mendapatkan perlindungan uang santunan asuransi jiwa syariah apabila resiko terjadi dimasa perlindungan Asuransi jiwa syariah.

Memiliki Asuransi Jiwa Syariah banyak manfaat nya diantaranya:
  1. Memberikan perlindungan finansial di saat tulang punggung keluarga tidak ada,
  2. Memberikan perlindungan atas biaya perawatan dan pengobatan,
  3. Mengajarkan pengaturan keuangan yang lebih disiplin, dan
  4. Investasi.
  5. Dan Investasi Akhirat dengan Wakaf wasiat polis asuransi syariah.


Maka dari itu jangan menunda memiliki asuransi jiwa syariah.
Saat anda produktif dan sehat maka jangan pernah menunda memiliki asuransi jiwa syariah.  Karena asuransi itu unik, apabila dibutuhkan ada tidak dapat memiliki asuransi jiwa. jika belum dibutuhkan ada dapat memiliki asuransi jiwa.

Info Asuransi Syariah : nasrudin (wa) 0857-8108-3314

0 Komentar